Video Perjalanan Asteroid Bennu dari NASA

Lahir dari puing-puing tabrakan dahsyat, terlempar di ruang angkasa selama jutaan tahun dan dipotong-potong oleh gravitasi planet, asteroid Bennu memiliki kehidupan yang sulit di lingkungan yang keras: yaitu awal tata surya. Animasi baru berjudul 'Bennu's Journey' yang dibuat di NASA Goddard Space Flight Center di Greenbelt, Maryland, menunjukkan pada kita apa yang telah diketahui dan apa yang masih misterius tentang kehidupan Bennu dan asal-usul tata surya.



'Kita akan pergi ke Bennu karena kita ingin tahu apa yang telah ia saksikan selama evolusi,' kata Edward Beshore dari University of Arizona, Wakil Kepala Penyidik untuk misi membawa sampel asteroid NASA, OSIRIS-Rex (Origins, Spectral Interpretation, Resource Identification, Security

Posting Komentar